Suplai Air Terganggu Sementara, SPAM Batam Perbaikan Kebocoran Pipa di Tanjungpinggir

Info untuk Pelanggan Air Minum di Batam

PROBATAM.CO, Batam- SPAM Batam menyampaikan permohonan maaf atas Gangguan Pelayanan Suplai air bersih terhenti untuk sementara waktu.

Hal ini terjadi akibat perbaikan kobocoran pipa DCIP 300mm di Tanjung Pinggir, Kecamatan Sekupang, Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau.

Adapun pekerjaan tersebut dilaksanakan pada: Hari/tanggal: Sabtu, 12 Juni 2021 Waktu: 12.00 s/d Selesai

Area terdampak: Kawasan Industri Sekupang, Kawasan Industri Sewu, Shangrila, Komp. Palapa, SQ 1-2, Komp. Perkantoran Sekupang, Pelabuhan Domestik Sekupang, Pelabuhan Internasional Sekupang, Wisma Batam, Wisma Bukit Indah, RSBP Batam, Kawasan Tg. Pinggir, Patam Lestari dsk.

“Setelah pekerjaan tersebut selesai, maka aliran air di rumah pelanggan secara bertahap akan normal kembali,” ujar Corporate Communication Manager Moya (Spam Batam), Astriena Veracia.

Ia meminta kepada masyarakat, Gunakan Saluran Resmi Kepelangganan SPAM Batam untuk penanganan keluhan serta informasi kepelangganan lain melalui:

• Kantor Pelayanan Pelanggan (KPP) yang berada di Bengkong, Batu Aji, Tiban dan Batam Center.
• Layanan Call Center SPAM Batam 24 jam, di 150 155.
• WA Bisnis di 08117780155 untuk Info Tagihan Rekening Air dan Tunggakan
• Mobile Application Air Minum Batam, untuk mengetahui besaran rekening tagihan air dan sekaligus bisa langsung melakukan pembayaran air pada Mitra Bayar Resmi SPAM Batam.
• Instagram di @airminumbatam
• Twitter di @airminumbatam
• Facebook airminum_batam
• Website di airminumbatam.bpbatam.go.id
• Email di airminum.batam@gmail.com (*/iin)

BACA JUGA

BP Batam Buka Tender untuk Mencari Operator SPAM Batam

Lamkaruna

SPAM Batam Perbaiki Kebocoran Pipa HDPE 225mm Kavling Sagulung

Indra Helmi

Meter Air SPAM Terkondisi Baik, Pembacaan Meteran Valid Sesuai Pemakaian Air

Indra Helmi

Kolaborasi Bea Cukai Batam dan BP Batam, Sistem CEIZA FTZ Resmi Diintegrasi Pakai IBOSS BP Batam

Probatam

SPAM Batam Beri Trik Pelanggan Agar Mudah Mengenali Penyebab Tagihan Tinggi?

Indra Helmi

Bentuk Komitmen Pelayanan, SPAM Batam Hadirkan aplikasi AIR MINUM BATAM

Indra Helmi